Aku Rindu Kamu (Oh Dashboard!)

Hai, alhamdulillah saya telah kembali ke dunia ini -dunia penulisan yang telah lama saya tinggalkan-. Malu ya.... sudah hampir setahun ini tidak ada produktivitas di bidang penulisan yang berarti. Ya, sebagaimana kebanyakan orang, saya lebih banyak menghabiskan waktu berkicau di sosial media *nunduk malu*. Hehe. Begitulah, kadang ada rasa bosan dan sulit sekali untuk menggeluti dunia penulisan yang membutuhkan usaha lebih. Mumpung belum terlalu terlambat, saya ingin membagi semua kisah yang pernah terlintas di kehidupan saya ataupun kehidupan orang-orang lainnya. Let's see... silahkan duduk manis dan dengarkan kata-kata dalam blog ini bercerita ya. <3

Pinterest Gallery

Pages

Sponsor


widget